Waxing adalah salah satu metode menghilangkan bulu ketiak yang sifatnya semi permanen. Metode satu ini menjadi populer daripada metode lainnya karena terhitung murah, mudah, dan cepat. Di samping itu, keunggulan lain dari waxing adalah pertumbuhan bulu ketiak jadi melambat serta tidak membuat kulit ketiak menghitam